Sabtu, 14 April 2012

Yashica T5D and Elitechrome

Edisi kali ini, kingkongloncat akan berbagi pengalaman fotografi serunya bersama si tustel super tajem Yashica T5D yang berkolaborasi dengan film slide produksi Kodak Elitechrome asa 400. Dan berikut adalah penampakan foto duet mereka.

Yashica T5D and Elitechrome 400 EL


Gimanaaa.... Mak nyusskaaan kayak kingkongloncat? he he..
Dan.. tanpa basa-basi lagi, berikut adalah hasil kolaborasi jepretan mereka.


 























Demikianlah... foto koleksi hasil petualangan seru mereka berputar jalan-jalan di negeri Bandung yang bener-bener penuh kenangan dan tak terlupakan. Semoga bisa menginspirasi kita untuk semakin minat berfotografi serta piknik berwisata ke negeri Padjadjaran. Dan akhir kata dari kingkongloncat, save the analog Bravo fotografi, keep SHOT! ;-)

Jumat, 13 April 2012

Olympus XA 4

akhirnya... kingkongloncat memustuskan untuk beredar lagi di blog tercinta ini. Tanpa basa-basi edisi kali ini akan berbagi tentang hasil foto jepretan dari kamera Olympus XA 4, dan berikut dibawah ini beberapa review yang mengulas tentang fitur si Olymp.

Review 1 Olympus XA 4
Review 2 Olympus XA 4

Dan berikut dibawah ini adalah info detail tentang objek serta peralatan yang dipakai.
- Kamera olympus XA4 Macro
- Roll film Kodak Colorplus 200 expired
- Lokasi di waduk cengklik, kab. Sukoharjo [+/- 5Km dari kota Solo]



Dan berikut adalah hasil foto-fotonya yang super keren... seperti kingkongloncat tentunya. ha ha..



















Oia makasih banget buat temen-temen kaplaso yang udah ngajakin tur wisata fotografi yang seru lagi luar biasa ini. Bravo fotografi, keep SHOT Guys!! ^_^